. Inilah Cara Untuk Mencegah Pencemaran Udara - Kang Nulis -->
Banner IDwebhost

Inilah Cara Untuk Mencegah Pencemaran Udara

Inilah cara untuk mencegah pencemaran udara disekitar anda yang saat ini memang sudah jarang dilakukan, entah karena faktor kesibukan atau karena keadaan masa bodoh manusia. Hal ini bukan disampaikan seorang dokter yang mengatakan "mencegah lebih baik dari pada mengobati", namun ini harusnya menjadi semboyan kita semua terutama dalam hal pelestarian lingkungan.

Setelah kemarin membahas tentang bagaimana mengolah limbah B3 dan sejenisnya, kini bagaimana kita tanggap terhadap pencemaran udara dan melakukan tindakan kecil yang memiliki dampak besar terhadap dunia.
  1. Mengurangi pemakaian bahan bakar fosil terutama yang mengandung asap serta gas-gas polutan lainnya agar tidak mencemarkan lingkungan.
  2. Melakukan penyaringan asap sebelum asap dibuang ke udara dengan cara memasang bahan penyerap polutan atau saringan.
  3. Mengalirkan gas buangan ke dalam air atau dalam lauratan pengikat sebelum dibebaskan ke air. Atau dengan cara penurunan suhu sebelum gas buang ke udara bebas.
  4. Membangun cerobong asap yang cuup tinggi sehingga asap dapat menembus lapisan inversi thermal agar tidak menambah polutan yang tertangkap di atas suatu pemukiman atau kita;
  5. Mengurangi sistem transportasi yang efisien dengan menghemat bahan bakar dan mengurangi angkutan pribadi;
  6. Memperbanyak tanaman hijau di daerah polusi udara tinggi, karena salah satu kegunaan tumbuhan adalah sebagai indikator pencemaran dini, selain sebagai penahan debu dan bahan partikel lain.
Semoga bisa menjadi tambahan pengetahuan untuk anda semua :)
logo
Kenalan Langsung Dengan Saya di Sosial Media.
  • Facebook
  • WhatsApp
  • Instagram
  • Subscribe Our Newsletter

    Related Posts

    Buka Komentar
    Tutup Komentar

    Belum ada Komentar untuk "Inilah Cara Untuk Mencegah Pencemaran Udara"

    Posting Komentar

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel